speaker

Sumber Daya Manusia

TRAINING MANAGER

Lokasi Kerja : Jakarta | Batas Akhir : 28 Februari 2025

Tanggung Jawab Utama :

  • Menyusun program pembelajaran dan pengembangan untuk program induction, organizational, functional dan leadership ladders development secara setahun untuk seluruh Group.
  • Memastikan penyelenggaraan program pembelajaran dan pengembangan karyawan yang dijalankan di Learning Centre berjalan sesuai dengan perencanaan dan anggaran.
  • Mereview dan mengembangkan silabus, kurikulum dan materi training sesuai dengan sasaran perusahaan.
  • Mereview dan mengembangkan metoda pengajaran, teknik penggunaan alat-alat bantu multimedia guna mendukung proses belajar yang lebih efektif dan dinamis.
  • Menjalankan implementasi program Management Trainee berjalan sesuai dengan rencana program.

Persyaratan :

  • Pendidikan minimal S1 dari jurusan Manajemen SDM, Psikologi, Teknik Industri atau jurusan lainnya yang relevan.
  • Memiliki pengalaman kerja sebagai Training Manager minimum 3 tahun.
  • Memiliki kemampuan yang baik dalam menyusun program, silabus, kurikulum serta metode pembelajaran / training. 
  • Memiliki pemahaman terkait industri yang ditekuni dan jaringan yang luas.
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
  • Bersedia untuk penempatan di kantor pusat Jakarta.
Kirim Lamaran